Perayaan Chotrul Duchen & Persembahan Pelita
Cetiya Arya Taray Nusantara Pusdiklat Arya Taray Nusantara jl Surya Utama Blok P No 11, Kebon Jeruk, Jakarta Barat, Jakarta Barat, IndonesiaPerayaan Chotrul Duchen dapat disebut juga sebagai Festival Cahaya. Dalam tradisi vajrayana, perayaan ini merupakan salah satu dari empat hari suci besar. Chotrul Duchen merupakan hari spesial yang memperingati peristiwa Buddha Sakyamuni menunjukkan keajaiban selama 15 hari berturut-turut di hadapan 6 pertapa thirtika. Selama perayaan Chotrul Duchen berlangsung, diyakini bahwa efek dari tindakan positif dan […]

